Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengapa Acara Adat Menggunakan Bahasa Daerah

Alasan mengapa acara adat tetap menggunakan bahasa daerah karena untuk menjaga kelestarian dan kekayaan budaya di daerah setempat, selain itu untuk menjunjung tinggi bahasa setempat serta menghormati leluhur.

Acara adat adalah nilai-nilai leluhur yang harus terus dilestarikan, adapun penggunaan bahasa daerah diacara adat adalah sebagai bentuk ke khasan dan simbol suatu adat dan daerah yang memilikinya. Kalau acara adat menggunakan bahasa lain akan menimbulkan kebingungan karena cenderung masyarkat di suatu daerah tidak mengerti bahasa daerah lainnya.

Oleh sebab itu mengapa acara adat perlu menggunakan bahasa daerah, sebab warga lokal paham mengenai bahasa tersebut dan akan menjadi icon penting pelambang jati diri suatu daerah. Semoga bermanfaat, salam dulajar