Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengapa Rapat PPKI Dilaksanakan di Kediaman Perwira Jepang

Alasan mengapa rapat PPKI dilaksanakan di kediaman perwira Jepang (laksamana Maeda) adalah  karena alasan keamanan dan menghindari kecurigaan dari pihak Jepang. Perlu diketahui bahwa laksamana Maeda memiliki simpati terhadap para pejuang kemerdekaan bangsa Indonesia sehingga dia bersedia dan dengan sukarela meminjamkan kediamannya untuk digunakan rapat.

Adapun para pejuang kemerdekaan saat itu yang ikut hadir dalam rapat PPKI di rumah perwira Jepang laksamana Maeda adalah Soekarno, Moch. Hatta, Ahmad Subarjo, Sayuti Melik, dan beberapa tokoh lainnya.

Buat yang belum tau apa itu PPKI, PPKI adalah bandan/organisasi yang memiliki singkatan Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia yang di bentuk oleh jepang sebagai pengganti BPUPKI, tugas dari PPKI ini adalah untuk mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.

Saat ini Sobat membaca artikel dulajar yang berjudul mengapa rapat PPKI dilaksanakan di kediaman perwira Jepang dengan alamat link https://dulajar.blogspot.com/2018/07/mengapa-rapat-ppki-dilaksanakan-di-kediaman-perwira-jepang.html