Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Mengapa Sila Pertama Dalam Piagam Jakarta Diubah

Alasan mengapa sila pertama dalam piagam Jakarta diubah adalah agar tidak terjadi perpecahan dalam Bangsa Indonesia dan memberikan kebebasan bagi para penganut agama dan kepercayaan lain dalam menjalankan kewajiban agama sesuai dengan agama mereka masing-masing.

Perlu diketahui juga bahwa sila pertama yang ada di piagam Jakarta mewajibkan pelaksanaan Syariat Islam Bagi Para Pemeluknya yang kemudian diusulkan oleh A.A. Maramis, Teuku Muhammad Hasan, Ki Bagus Hadikusumo, dan Kasman Singodimejo (menurut sejarahnya) untuk diganti menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa.

Perubahan ini telah mengalami diskusi panjang untuk tercapainya persatuan Bangsa Indonesia yang bhineka tunggal ika, 5 sila yang bisa memewakili dan diterima semua elemen yang ada di Indonesia.

Itulah yang menjadi alasan mengapa sila pertama dalam piagam jakarta diubah oleh para pelaku sejarah. Semoga bangsa Indonesia tetapi damai tentram dan sejahtera. alamat url artikel ini : https://dulajar.blogspot.com/2018/07/mengapa-sila-pertama-dalam-piagam-jakarta-diubah.html