Mengapa Pencemaran Tanah Sangat Erat Hubungannya Dengan Pencemaran Air
Alasan mengapa pencemaran tanah sangat berkaitan dengan pencemaran air adalah karena pencemaran tanah dapat mengakibatkan terjadinya pencemaran air, sebab zat beracun yang mencemari tanah dapat tercuci (mengalir bersama air) masuk ketanah dan mencemari air tanah, bisa juga air yang tercemar ini mengalir ke danau/waduk dan bisa juga masuk ke laut maka semua tempat itu dapat tercemar.
Tercemarnya tanah terjadi disebabkan limbah dan zat beracun terbuang di tanah sehingga tanah menjadi berbahaya untuk organisme di dalamnya, salah satu limbah yang rawan mencemari tanah adalah limbah cair yang mudah sekali terbawa air dan dapat masuk ke dalam tanah, jika ini di biarkan maka kesuburan tanah akan hilang karena bakteri baik dapat mati, hewan penyubur tanah juga akan mati dan pada akhirnya membahayakan manusia karena tanaman yang tumbuh disana terkontaminasi zat beracun atau bahkwan tanaman tidak dapat tumbuh di tanah tercemar.
Itulah ulasan tentang mengapa pencemaran tanah berkaitan erat dengan pencemaran air, semoga ada manfaat untuk para pembaca.
Itulah ulasan tentang mengapa pencemaran tanah berkaitan erat dengan pencemaran air, semoga ada manfaat untuk para pembaca.